ASAL-USUL DESA ‘’SURUH WANGAN’’
Oktober 07, 2017
Tambah Komentar
ASAL-USUL DESA ‘’SURUH WANGAN’’
Pada zaman dahulu, desaku cumin diberijulukan desa ‘’jembangan’’ karena dipinggir desa terdapat punden yang bernama ‘’Jembangan’’.
Setelah waktu berlalu, seluruh warga desaberkeinginan mengganti/menetapkan nama desaku ini. Pada suatu waktusemua warga desa dikumpulkan dan bermusyawarah saling berfikir untuk menemukan nama yang tepat untuk desa ini. Setelah berfikir lumayan lama, salah seorang warga berdiri dan member usulan kalo desa ini di beri nama ‘’Suruh Wangan’’. Diapun menjelaskan, ‘’saya memengusulkan nama ini karena saya berfikir dan memandang keadaan di desa ini ada punden trus disebelahnya ada daun sirih yang lebat, nah.. saya berpendapat kalo desa ini diberi nama ‘’Suruh Wangan’’, ‘Suruh’ artinya daun sirih dan ‘Wangan’ diambil dari nama punden ‘Mbangan’. Semuapun termangguk-mangguk dan banyak yang bersependapat dengan orang itu. Dan akhirnya ditetapkanlah nama desa ini dengan nama desa ‘’SURUH WANGAN’’.
Nara Sumber: Bpk Supono
Alamat : Suruh Wangan Rt01/Rw08, Pandeyan, Tasikmadu , Kra
Belum ada Komentar untuk "ASAL-USUL DESA ‘’SURUH WANGAN’’"
Posting Komentar